cerbata

Pak Harto Bukan Abu Lahab

Pernah aku begitu benci Pak Harto, tapi sekarang aku sadar: aku salah!   Pak Harto adalah pahlawan bagi para pencintanya. Aku yakin itu. Jika almarhum Bapak masih hidup, mungkin ia akan sudah ceriwis mengomentari tarik ulur pengusulan Pak Harto sebagai Pahlawan Nasional. Ia adalah seorang Soehartois (meniru istilah Soekarnois, hehe). Sebagai cah Yogjo, almarhum Bapak […]

Mas Parimin Mencabut Pakubumi

Ini tentang seorang sahabat yang kini telah tiada. Mendahuluiku dan kami para sahabatnya. Ia seorang “pejuang” penuh sahaja. Mungkin, ia bukan seorang patriot. Tapi ia adalah peluru yang siap melesat ke mana saja. Namanya tak kan pernah ku lupa: Parimin. Semangat Parimin mewakili sosok orang desa yang enggan hidup manja. Meski ia lancar baca dan […]

Kunpaksakeun, Bukan Kunfayakun

Ini sebuah kenangan tentang dinamika anak-anak pergerakan Madinah Indonesia–sebutan lain bagi pergerakan NII. Agar tak bias dan menggeneralisir ke NII faksi lain, cerita ini bergulir di kalangan NII faksi Zaytun. “Kun-paksakeun” adalah sebuah istilah yang lahir sebagai sebuah improvisasi spontan di sebagian kalangan aktivis pergerakan kelompok ini pada era dekade 1990-an. Di sel (baca: network/ […]

Neraka (cerbata #2)

Sembilan November lalu, dunia memperingati keruntuhan Tembok Berlin. Kenangan tentang masa-masa kejayaan komunisme di Eropa Timur pun kembali disebut-sebut. Salah satunya tentang anekdot-anekdot yang hidup di masa itu. Kompas menuliskannya di sini: Anekdot Era Komunis Tetap Hidup. Di antara anekdot yang dirilis kembali oleh Kompas, ada satu yang membuat saya tergelitik. Ini kutipannya: ”Mana yang […]

Rompi Sakti (cerbata #1)

Ini kisah beberapa sahabat yang pada kurun waktu periode 2000-2005 bertugas sebagai anggota korps rompi ijo (redaksi Majalah Al-Zaytun), terbitan Ma’had Al-Zaytun (MAZ). Sebagai informasi, tiras majalah (bulanan) itu per edisi cukup besar, yakni pernah 30.000 per edisi. Karena budaya baju berseragam yang ada di MAZ, kru redaksi pun dibekali seragam berupa sebuah rompi hijau […]